Beraneka ragam makanan dan masakan Sidoarjo banyak digemari warga Sidoarjo maupun luar Sidoarjo. Beberapa makanan khas yang jadi idola dan direkomendasikan untuk turis lokal dan manca antara lain sebagai berikut :
1. Kupang Lontong
2. Sate Kerang
3. Otak-otak Bandeng
4. Ote-ote Khas Porong
5. Lontong Balap
6. Kerupuk Udang
7. Bandeng Asap
8. Bandeng Presto
9. Kothok Asem
10. Petis Udang
11. Klepon
Visitors : 399640